Kolak Ubi Uma (Ungu Madu)



Share on twitterShare on google
Bahan - bahan :
Cara memasak :
1. Potong ubi madu dan ungu sesuai selera. cuci bersih dan tiriskan.
2. Siapkan panci. tuangkan air, garam secukupnya (sesuai selera), dan daun pandan ke dalam panci yang sudah ditaruh diatas kompor. nyalakan. setelah ketiga bahan tadi di masukkan, tunggu sampai mendidih
3. setelah mendidih, masukkan kedua bahan ubi madu dan ubi ungu ke dalam panci yang berisi rebusan air pandan selama 10 menit. biarkan sampai setengah matang.
4. setelah setengah matang, masukkan santan dan aduk rata. biarkan sampai mendidih dan matang kira kira 5 menit.
5. angkat dan sajikan. untuk 5 porsi
Keteranganpas dan cocok buat cemilan untuk anak anak dikala musim hujan. menyehatkan, tanpa bahan pengawet dan makin disayang suami serta anak anak.
Tags :|
kolakresepresep kolak ubiubi jalar, ubi madu, ubi ungu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar